4 Jenis Tabung Oksigen dan Prosedur Penggunaannya

4 Jenis Tabung Oksigen dan Prosedur Penggunaannya

Jenis Tabung Oksigen

Tabel Pembahasan

4 Jenis Tabung Oksigen dan Prosedur Penggunaannya dengan Benar!

Selain kebutuhan gas medis di rumah sakit, penggunaan oksigen juga bisa digunakan secara mandiri oleh pasien melalui jenis tabung oksigen lain yang lebih praktis.

Ketika pasien dengan kondisi penyakit yang membutuhkan oksigen tambahan melakukan rawat jalan, maka tabung oksigen diperlukan untuk kebutuhan oksigen harian mereka. 

Jenis tabung oksigen yang digunakan bersifat portable, sehingga mudah dibawa bepergian. Pasien juga tetap dapat bernapas dengan baik, meskipun sedang berada di area outdoor

Terdapat beberapa jenis tabung oksigen portable, sebagai pengganti oksigen medis di luar rumah sakit. Berikut ulasan selengkapnya:

Jenis Tabung Oksigen

Perlu diketahui, bahwa penggunaan tabung oksigen portable ini merupakan bagian dari terapi oksigen untuk pasien dengan kondisi kesehatan terkait dengan pernapasannya. 

Seperti apa jenis tabung oksigen yang digunakan sebagai terapi bagi pasien rawat jalan ini, berikut ulasannya:

  • Sistem Gas Terkompresi

Jenis tabung oksigen yang pertama adalah dengan sistem gas terkompresi. Bentuk tabung gas yang digunakan biasanya portable dan mudah dibawa ketika bepergian.

Tabung ini berisi oxygen conserving device (OCD ) untuk menghemat oksigen. Pasokan oksigen yang diterima dalam dosisi yang kecil.

  • Konsentrator Oksigen

Jenis tabung oksigen selanjutnya adalah dengan konsentrator oksigen rumah. Tabung oksigen ini biasanya digunakan untuk terapi oksigen.

Tabung ini terhubung ke kontak listrik agar gas yang masih mengandung zat nitrogen menjadi lebih bersih, dan menjadi oksigen murni.

  • Sistem Oksigen Cair

Dalam terapi oksigen terdapat  sistem oksigen cair dengan menggunakan tabung portable. Penggunaan sistem oksigen ini juga lebih fleksibel.

Jenis ini juga bisa diisi ulang, dengan bersumber dari reservoir oksigen yang sudah disiapkan.

  • POC ( Konsentrator Oksigen Portable )

Selanjutnya ada konsentrator oksigen portable yang juga merupakan alat untuk terapi oksigen yang sering digunakan untuk kondisi tertentu.

Ukuran tabung oksigen portable ini juga kecil dan dijalankan dengan tenaga listrik. Biasanya, tabung oksigen ini dipasang dengan diikat ke bagian punggung.

Sebagian pasien juga bisa menggunakan produk ini dengan cara ditarik menggunakan roda. Penggunaannya sangat praktis jika sedang bepergian.

Pasien juga akan membutuhkan alat bantu lainnya seperti kanula hidung, masker, hingga catheter transtracheal.

Prosedur Penggunaan Tabung Oksigen Mandiri

Menggunakan tabung oksigen secara mandiri ketika sedang rawat jalan, sebaiknya mematuhi prosedur yang benar agar bisa digunakan dengan maksimal.

Persiapan yang pertama adalah mengetahui cara pakai jenis tabung oksigen yang dipilih. Siapkan tabung oksigen dan pastikan tekanan oksigennya sesuai standar kebutuhan pasien.

Mulai pasang flow manometer atau O2 serta udara tekan. Setelah itu masukan air kemasan pada tabung flowmeter regulator yang tingginya juga sesuai standar.

Selanjutnya melakukan prosedur pelaksanaan, dimana kita mulai mengatur regulator oksigen terkait dengan tekanan yang sesuai kebutuhan.

Pastikan juga oksigen yang digunakan sesuai dengan dosis dan anjuran dokter, dimana paling rendah antara 1-2 liter per menit.

Pastikan juga bahwa selang oksigen selalu terpasang dengan baik dan nyaman digunakan. Bersihkan selang oksigennya jika sudah tidak digunakan.

Prosedur penyimpanan jenis tabung gas oksigen ini juga perlu diperhatikan. Sebaiknya simpan tabung oksigen di area yang aman yang tidak ada anak kecil dan orang yang kurang berkepentingan.

Pastikan jauh dari cahaya matahari langsung atau hawa panas secara langsung dari benda lain seperti dari kulkas, kompor, hingga magic com.

Pastikan juga regulator tabung oksigennya tetap aman dan tidak terbentur benda lainnya yang dapat merusak kinerja dari regulator tersebut.

Instalasi Gas Medis Rumah Sakit Terbaik

Agar pasien mendapatkan penangan penyakit dengan tepat serta tetap dalam pengawasan dokter, penggunaan gas medis di rumah sakit harus maksimal. 

Meskipun pasien dapat menjalani rawat jalan dan menggunakan jenis tabung oksigen secara mandiri, risiko di luar pengawasan dokter bisa terjadi sewaktu-waktu. 

Dengan menyediakan gas medis berkualitas, aliran oksigen terbaik untuk kebutuhan pasien dengan kondisi khusus juga bisa lebih maksimal.

Dibawah pengawasan ahli kesehatan, pasien tentu bisa mendapatkan perawatan terbaik dan lebih cepat pulih. 

Pastikan instalasi gas medis di rumah sakit sudah maksimal ya. Jika belum, segera bekerja sama dengan node medic untuk jasa instalasi gas medis berkualitas.

Dapatkan secara gratis penyusuan RAB instalasi gas medis sekarang, hubungi kami melalui whatsApp!


WA: 088 1388 1388
Website: https://nodemedic.com

Anda juga bisa membeli produk komponen instalasi gas medis kami melalui toko online berikut:

Tokopedia: https://www.tokopedia.com/officialnodemedic
Shopee: https://shopee.co.id/official_nodemedic

 

Bagikan Artikel

Scroll to Top